Fitur-fiturnya kurang lebih seperti ini.
- -Merekam audio live/ langsung.
-Mengkonversi kaset dan recording menjadi rekaman digital atau CD.
-Mengedit Ogg Vorbis, MP3, dan file suara WAV.
-Memotong, menyalin,menggabungkan audio.
-Mengubah kecepatan atau pitch rekaman.
-Menambah effect,noise removal,equalizer dan lain lain.
Download audacitynya di bawah ini.
Dan ini adalah plugin tambahan penting, karena jika tidak menginstall plugin ini,hasil kerja editing yang kita lakukan tidak akan bisa tersimpan dengan forman MP3. Plugins tambahan agar Audacity bisa menyimpan file MP3 namanya adalah LAME yang bisa kalian download melalui link di bawah ini.
DOWNLOAD PLUGINS LAME