-->

Ayam onagadori (ayam berekor terpanjang di dunia)

Ayam onagadori. Para pecinta ayam hias pasti sudah tidak asing lagi dengan tampilan jenis ayam yang satu ini. Ayam yang berasal dari bumi doraemon ini memang sangat unik dan menarik dari  segi panjang bulu ekornya. Nama onagadori sendiri berasal dari 3 kata yaitu O, Naga, Dori. O artinya ekor,Naga artinya panjang dan Dori artinya unggas (menurut orang jepang).
Ayam onagadori (ayam berekor terpanjang di dunia)

Di jepang sendiri,jenis ayam yang satu ini dinamakan Tosa no onagadori. Sedangkan nama inggrisnya disebut Long tailed fowl.

Ayam onagadori yang asli,dalam artian yang berada di jepang, panjang ekornya bisa mencapai 10 meter. Sangat panjang sekali bukan?,namun ayam onagadori yang sudah ada di Indonesia panjang ekornya lebih pendek,yaitu kurang dari 5 meter. Mungkin karena dulu pemerintah jepang memberi bakalan ayam ini berupa telur,bukan indukan ayam  itu sendiri yang dikembang biakkan di negara kita. Entah juga karena faktor apa,wallahua'lam.

Soal harga,ayam jenis onagadori ini juga  terbilang cukup mahal yaitu sekitar puluhan juta rupiah. Karena ayam ini dipelihara untuk dijadikan ayam hias bukan ayam potong untuk dimakan hehee.
NEXT ARTICLE Next Post
PREVIOUS ARTICLE Previous Post
NEXT ARTICLE Next Post
PREVIOUS ARTICLE Previous Post
 

Delivered by FeedBurner