Download suara burung kacer madagaskar. Kacer Madagaskar atau dalam bahasa Inggrisnya disebut Madagascan magpie-robin (Copsychus albospecularis) merupakan salah satu jenis burung kacer yang mempunyai habitat asli di Madagaskar, Afrika. Species ini terdiri dari dari 3 subspecies,yaitu
C. a. pica Pelzeln, 1858 – N, W & SW Madagascar.
C. a. albospecularis (Eydoux & Gervais, 1836) – NE Madagascar.
C. a. inexpectatus Richmond, 1897 – EC to SE Madagascar.
Warna burung kacer madagaskar adalah hampir sama dengan kacer sumatra, namun bagian leher sebelah atas, punggung dan ekor berwarna hitam kebiru-biruan untuk si burung jantan. Sedangkan burung betina memiliki 2 warna identik kacer betina pada umumnya yaitu putih dan abu-abu.
Kemampuan berkicaunya tidak kalah dari jenis kacer yang lainnya.
Berikut ini kami ada beberapa koleksi mp3 suara asli di alam burung kacer madagaskar. Bagi yang membutuhkan mungkin bisa dijadikan pancingan suara burung kacer yang Anda pelihara. Silahkan dipilih audionya dibawah ini.
C. a. pica Pelzeln, 1858 – N, W & SW Madagascar.
C. a. albospecularis (Eydoux & Gervais, 1836) – NE Madagascar.
C. a. inexpectatus Richmond, 1897 – EC to SE Madagascar.
Warna burung kacer madagaskar adalah hampir sama dengan kacer sumatra, namun bagian leher sebelah atas, punggung dan ekor berwarna hitam kebiru-biruan untuk si burung jantan. Sedangkan burung betina memiliki 2 warna identik kacer betina pada umumnya yaitu putih dan abu-abu.
Kemampuan berkicaunya tidak kalah dari jenis kacer yang lainnya.
Berikut ini kami ada beberapa koleksi mp3 suara asli di alam burung kacer madagaskar. Bagi yang membutuhkan mungkin bisa dijadikan pancingan suara burung kacer yang Anda pelihara. Silahkan dipilih audionya dibawah ini.
Seperti biasa, kami akan sangat senang jika anda meminta kami untuk mencarikan file mp3 suara burung. Kami akan coba membantu mencarikannya dan akan kami publikasikan langsung di blog ini. Gunakan komputer atau laptop untuk lebih leluasa mengakses blog ini dengan mudah. Semoga bermanfaat dan salam kicau mania.